Dalam rangka memperingati HUT RI yang ke-77, RS Bhakti Husada Cikarang, mengadakan perlombaan Dance (6) langkah cuci tangan yang dimana diikuti Kususnya para karyawan bidan, perawat dan para penunjang medis, Kegiatan lomba tersebut berlangsung pada hari Sabtu tanggal 27 Agustus 2022. Pagi
"Di sini kami mengadakan beberapah perlombaan di antaranya yaitu Dance (6) langkah cuci tangan dan lomba kebersihan, yang dimana diikuti Kususnya para karyawan bidan, perawat dan para penunjang medis
Diikuti puluhan peserta terbagi 8 grup yang berpartisipasi dalam lomba Dance (6) langkah cuci tangan.
Dalam penilaian juga menghadirkan dewan juri yang berkompeten di bidangnya, dan untuk penilaian sendiri dilakukan mulai dari hitungan dan ketepatan dalam enam langkah cuci tangan, penilaian kostum, performa dan lainnya yang juga menambah poin.
Ditambahkan umi EVI yang juga merupakan Pegawai RS Bhakti Husada Cikarang tujuan kegiatan ini sebagai persiapan,
"Mungkin teman-teman ada yang lupa terkait enam langkah cuci tangan dan kebersihan ruangan, karenanya kita memicu semangat teman-teman agar dapat ingat kembali," demikian umi evi.
Semenatara itu para peserta tampak antusias mengikuti lomba tersebut. Satu per satu grup dari perwakilan ruangan menampilkan yang terbaik dihadapan dewan juri dan penonton.
Mengenakan kostum-kostum yang identik atau khas dengan kemerdekaan, juga diriingi dengan musik yang senada dengan gerakannya menambah semarak lomba tersebut.ujarannya
(Ermanto)